Palingit.com – Kali ini saya akan membagikan sebuah cara membuat Script HTML Bucin versi Minta Maaf ke Doi. Berikut ini tautan yang bisa langsung kalian salin dan lihat hasilnya:
Cara Membuat Script HTML Bucin
Script Bucin Minta Maaf ke Doi |
Langkah pertama yang harus dilakukan yaitu wajib memiliki aplikasi HTML Editor seperti Quick Editor (untuk Android) atau Notepad++ (untuk PC Windows).
Quick Editor |
Selanjutnya, kalian wajib mengunduh Mentahan Script di bawah ini:
Ekstrak File ZIP
Setelah semuanya sudah lengkap, buka mentahan file yang sudah diambil tadi dan jangan lupa di-ekstrak terlebih dahulu file .zip-nya agar tidak terjadi error. Ikuti langkahnya seperti di bawah ini.
Cara Ekstrak |
Edit Kata-Kata
Nah, untuk mengedit kata-kata seperti gambar di bawah ini atau yang lainnya cukup gampang, kok.
Konten Pertama |
Cari kode seperti ini:
<div><div id='pergeseran'>
<!-- Pesan -->
<p><b><img src="https://i.postimg.cc/VkfhY6bm/wuhu.gif"/><br>
<span><b id="halo"></b></span>
</b></p>
<p><b><img src="https://i.postimg.cc/brf64NhX/bear-cute-1.gif"/><br>
<span>Kata Kata 1</span>
</b></p>
<p><b><img src="https://i.postimg.cc/WbjWn38g/mimibubu-3.gif"/><br>
<span>Kata Kata 2</span>
</b></p>
<p><b><img src="https://i.postimg.cc/Mpp9CFhG/heart-happy.gif"/><br>
<span>Kata Kata 3</span>
</b></p>
<p><b><img src="https://i.postimg.cc/TPyCwW2M/mimibubu.gif"/><br>
<span>Kata Kata 4</span>
</b></p>
<p><b><img src="https://i.postimg.cc/kMNwBCC4/peach-goma-1.gif"/><br>
<span>Kata Kata 5</span>
</b></p>
<!-- Tombol Akhiran --><p><span id="akhiran" onClick="mulaiakhir();this.onclick=null;">[ Klik LOVE ini 💝 ]</span></p>
</div></div>
Keterangan:
1) Edit yang ditandai warna kuning untuk mengubah kata-katanya.
2) Untuk mengganti gambar/stikernya, edit url yang ditandai warna hijau. Kamu bisa mengupload fotonya ke situs postimages.org!
Edit Kata-Kata Akhir dan Wallpapernya
Edit Kata Akhir |
Selanjutnya, untuk mengubah gambar, kata-kata akhir, atau bahkan backgroundnya, peletakkan kodenya berbeda. Silakan cari beberapa pengkodean yang mirip seperti di bawah ini:
#1 Mengubah Gambar di atas kata-kata
Ubah url berwarna orange, ganti dengan url foto kamu yang telah diupload ke postimages.org!
<!-- Isi Konten Kedua --><div id='k2'><div class="image">
<img id="ftdua" src="https://i.postimg.cc/y8DFX4M0/snuggles-caring.gif" width="130px" height="130px"/></div>
<p id="final1"></p><p id="final2"></p><p id="idkirim" onClick="menuju();">[ Kirim Pesan ]</p></div>
#2 Mengganti Kata-Kata di bawah gambar serta Pesan Whatsapp
Untuk mengubah kata-kata, edit kode yang berwarna hijau. Sedangkan mengubah pesan whatsapp, edit kode berwarna kuning.
final1 = "Aku sayang kamuuu >< ";
final2 = "Maafin aku yaaa <3";
pesanwhatsapp = "Awwww. Iyaa aku maafin ko ><";
#3 Mengubah Background Akhir
Sama seperti poin #1, untuk mengganti wallpaper kalian harus ubah url berwarna orange, ganti dengan url gambar yang telah diupload ke postimages.org!
<!-- Wallpaper --><img src="https://i.postimg.cc/7Y9X8WVX/IMG-20211201-090448-830.jpg" width="100%" height="100%"/></div>
Cara Simpan File Script
Untuk menyimpan filenya, di aplikasi Quick Editor kalian tinggal sentuh icon folder sebelah pensil (di bagian atas) kemudian Simpan Sebagai. Selanjutnya, atur nama file-nya dan simpan. Atau jika masih bingung bisa lihat video singkat di bawah ini:
Cara Simpan Script Bucin |
Sekian tutorial membuat script html bucin versi minta maaf ke doi. Apabila ada yang ditanyakan boleh komentar di postingan ini ya 🙂